HomeTagPelatnas Panahan Archives - Persatuan Panahan Indonesia

Secara ranking, atlet-atlet panahan Indonesia memang selalu berada di bawah radar World Archery Rank. Tetapi, bukan tidak mungkin, Indonesia dapat tampil mengejutkan sebagai unseen opponent, dari yang tidak diperhitungkan menjadi kuda hitam. Mission Imposible! JAKARTA, 10 April 2023 – Angin sepoi-sepoi berhembus di lembah Lembang, Bandung, Jawa Barat. Dingin menusuk, walau di bawah sinar matahari....

JAKARTA, 12 Maret 2023 – Ahmad Khoirul Baasith cuma tersenyum tipis ketika diberi ucapan selamat atas pencapaiannya pada Seleksi Nasional (Seleknas) Tahap Kedua. Dia berada di peringkat pertama dengan total skor 3.223 dan IRAT 9.105. Dengan pencapaian tersebut, pintu pelatnas terbuka lebar baginya. “Saya bersyukur, pencapaian ini sesuai dengan harapan saya. Tetapi, saya sendiri belum...

JAKARTA, 11 Maret 2023 – Rafa, demikian dia disapa, begitu tanpa beban pada ronde terakhir babak eliminasi Seleksi Nasional Tahap Kedua PB Perpani. Sebelum melesakkan anak panah terakhir, dia masih sempat menggodai teman-teman DBON sentra UNJ yang juga hadir di Lapangan Panahan, Gelora Bung Karno, Jumat (10/03/23). Dia bahkan mengajak salah satu temannya menjadi coach...

https://www.indonesiaarchery.org/wp-content/uploads/2023/03/all-logo-copy.png

All contents © copyright Indonesia Archery. All rights reserved.